Presisi sesuai target (OTP): Definisi

Saat label demografis yang ditetapkan ke pengguna yang melihat iklan Anda cocok dengan demografi target audiens sebuah kampanye, hal ini didefinisikan sebagai Sesuai target.

Presisi sesuai target (OTP) adalah persentase tayangan iklan di kampanye yang ditampilkan kepada pengguna yang Sesuai target untuk kampanye Anda. OTP didasarkan pada usia dan gender target audiens Anda. Hal ini berguna saat mengevaluasi performa dan efisiensi penargetan kampanye Anda.

Anda dapat menghitung OTP dengan membagi jumlah tayangan iklan sesuai target dengan total jumlah tayangan iklan di kampanye.

Contoh

Misalnya, Anda menjalankan kampanye yang menarget laki-laki berusia 18–34 tahun. Iklan Anda ditampilkan 5 kali di perangkat yang digunakan oleh satu pengguna, seperti smartphone dan tablet. Pengguna tersebut mencakup:

  • 1 Laki-laki berusia 35-39 tahun
  • 2 Laki-laki berusia 25-29 tahun
  • 2 Perempuan berusia 25-29 tahun

Total jumlah tayangan iklan adalah 5, yang mencakup 2 tayangan iklan sesuai target.

OTP-nya adalah 2 / 5 = 40%.

Link Terkait

Apakah ini membantu?

Bagaimana cara meningkatkannya?
true
Achieve your advertising goals today!

Attend our Performance Max Masterclass, a livestream workshop session bringing together industry and Google ads PMax experts.

Register now

Telusuri
Hapus penelusuran
Tutup penelusuran
Menu utama
18279840252867411970
true
Pusat Bantuan Penelusuran
true
true
true
true
true
73067
false
false
false