Pengalaman laman landas: Definisi

Ukuran yang Google Ads gunakan untuk memperkirakan seberapa relevan dan berguna halaman landing situs Anda bagi orang yang mengklik iklan. Laman landas dengan peringkat lebih tinggi biasanya tersusun dengan baik dan memiliki teks yang berkaitan dengan istilah penelusuran seseorang.

Status pengalaman laman landas menggambarkan apakah laman landas Anda cenderung memberikan pengalaman yang baik kepada pelanggan yang mengeklik iklan dan membuka situs web Anda. Anda dapat menggunakan status ini untuk membantu mengidentifikasi laman landas yang mungkin menurunkan peluang Anda membuat konversi seperti penjualan atau pendaftaran. Anda harus memastikan bahwa laman landas Anda jelas dan bermanfaat bagi pelanggan, dan berhubungan dengan kata kunci serta penelusuran pelanggan. Semua faktor tersebut dapat berperan dalam menentukan status pengalaman laman landas Anda.

Kata kunci Anda dapat memiliki satu dari tiga status: di atas rata-rata, rata-rata, atau di bawah rata-rata.

  • Status "rata-rata" atau "di atas rata-rata" berarti bahwa tidak ada masalah besar dengan pengalaman halaman landing kata kunci ini ketika dibandingkan dengan semua kata kunci lainnya di Google Ads.
  • Status "di bawah rata-rata" berarti bahwa Anda mungkin ingin mempertimbangkan beberapa perubahan untuk meningkatkan laman landas situs web Anda.

Apakah ini membantu?

Bagaimana cara meningkatkannya?
true
Achieve your advertising goals today!

Attend our Performance Max Masterclass, a livestream workshop session bringing together industry and Google ads PMax experts.

Register now

Telusuri
Hapus penelusuran
Tutup penelusuran
Menu utama
16514278812613174082
true
Pusat Bantuan Penelusuran
true
true
true
true
true
73067
false
false
false