Mengunduh file konfigurasi

Anda dapat mengunduh file konfigurasi untuk aplikasi proyek dari laman Setelan proyek jika memerlukannya lagi setelah menambahkan Firebase ke aplikasi Anda. Anda mungkin perlu melakukan hal ini jika sedang menyiapkan lingkungan baru atau bukan merupakan anggota awal pembuat aplikasi.

Dalam artikel ini:

Mendapatkan file konfigurasi untuk aplikasi iOS

Untuk mengunduh file konfigurasi untuk aplikasi iOS:

  1. Masuk ke Firebase dan buka proyek Anda.
  2. Klik ikon Setelan dan pilih Setelan proyek.
  3. Di kartu Aplikasi Anda, pilih ID paket aplikasi yang file konfigurasinya Anda perlukan dari daftar.
  4. Klik GoogleService-Info.plist.

Mendapatkan file konfigurasi untuk aplikasi Android

Untuk mengunduh file konfigurasi untuk aplikasi Android:

  1. Masuk ke Firebase dan buka proyek Anda.
  2. Klik ikon Setelan dan pilih Setelan proyek.
  3. Di kartu Aplikasi Anda, pilih nama paket aplikasi yang file konfigurasinya Anda perlukan dari daftar.
  4. Klik google-services.json.

Mendapatkan cuplikan konfigurasi untuk aplikasi web

Untuk mendapatkan cuplikan konfigurasi untuk aplikasi web:

  1. Masuk ke Firebase dan buka proyek Anda.
  2. Di laman Ringkasan, klik Tambahkan aplikasi.
  3. Pilih Tambahkan Firebase ke aplikasi web.
  4. Salin cuplikan dan tambahkan ke HTML aplikasi Anda.

Apakah ini membantu?

Bagaimana cara meningkatkannya?
Telusuri
Hapus penelusuran
Tutup penelusuran
Menu utama
14969807677095674914
true
Pusat Bantuan Penelusuran
true
true
true
true
true
5054967
false
false