Menampilkan hasil operator modulo, sisanya setelah operasi pembagian.
Contoh Penggunaan
MOD(10;4)
MOD(A2;B2)
Sintaks
MOD(pembilang; penyebut)
-
pembilang
- Angka yang akan dibagi untuk mendapatkan sisanya. -
penyebut
- Angka pembagi.
Catatan
Fungsi MOD
juga berlaku untuk bilangan non-bilangan bulat, tetapi dapat menyebabkan hasil perkiraan karena penggunaan aritmetika floating point. Anda dapat menggunakan fungsi ROUND
untuk membulatkan output ke atas atau ke bawah guna mendapatkan hasil yang diharapkan.